Nabi Muhammad SAW Merupakan Contoh Enterpreneur Sukses Yang Wajib Untuk Dicontoh

Sumber Gambar: satujam.com
Tidak ada yang dapat menyanggah tentang pendapat bahwa Nabi Muhammad SAW merupakan sosok manusia di muka bumi yang paling berpengauh dan memiliki akhlak yang baik. Mungkin ada beberapa oknum yang menentangnya, namun dibalik itu semua ada sebuah rencana Allah yang begitu besar dan nantinya akan disadari oleh umat manusia.

Apalagi bagi sosok seorang muslim, tentu beliau adalah panutan dalam kehidupan yang harus kita contoh. Namun pada saat sekarang ini banyak manusia yang sering salah langkah dalam mencontoh perbuatan seseorang.

Baca Juga:


Contohnya saja seperti ingin menjadi seorang enterpreneur, kebanyakan dari kita berpanutan agar bisa menjadi seseorang seperti Steve Jobs, Bill Gates dan beberapa enterpreneur sukses lainnya. Menurut penulis pribadi ini merupakan hal yang keliru, dan jika sobat memiliki pendapat masing-masing itu sih wajar.
Sumber Gambar: merdeka.com
Tetapi coba simak dulu artikel ini sampai selesai!

Tahukah sobat bahwa Nabi Muhammad SAW juga merupakan seorang enterpreneur? Beliau sebelum menjadi seorang enterpreneur dulunya hanyalah seorang anak penggembala kambing.

Diwaktu remaja beliau mengikuti paman-Nya untuk berdagang ke beberapa tempat, sehinga ini lah yang menjadi awal mula beliau menjadi seorang enterprenneur yang sukses. Di usia 17 tahun beliau sudah berhasil memimpin khalifah perdagangan dari berbagai negara.

Sehingga di kala remaja nama berliau sudah dikenal oleh banyak pedagang yang ada di beberpa negara seperti: Irak, Syam, Yordania, Yaman dan beberapa negara yang menjadi pusat perdagangan lainnya. Tentu untuk menjadi khalifah perdagangan ini tidaklah beliau dapatkan dengan mudah.

Untuk menjadi khalifah perdagangan beliau terus berusaha dan berusaha. Selain itu seperti kita ketahui sifat beliau yang santun, amanah, jujur dan menjaga kehormatan diri sifat-sifat inilah yang membuat beliau di angkat menjadi khalifah perdagangan.

Baca Juga Artikel Lainnya:


Namun itu semua baru awal dari perjalanan karier beliau menjadi seorang enterpreneur, masih banyak rintangan yang beliau hadapi hingga pada umur 25 tahun beliau menjadi seorang enterpreneur sukses.

Mungkin ini hanyalah sedikit hal mengenai kisah Nabi Muhammad SAW, Next time bakal akan di Update lagi seputar beliau.

Thanks For Waching, semoga bermanfaat. dan semoga setelah membaca artikel ini sobat jangan lagi mengidolakan orang lain padahal ada seseorang yang lebih mulia untuk di idolakan dari pada harus mengidolakan orang kafir.

Regard

0 Response to "Nabi Muhammad SAW Merupakan Contoh Enterpreneur Sukses Yang Wajib Untuk Dicontoh"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel